Buat kamu yang menjalankan sebuah bisnis, harus tahu bagaimana cara buat faktur pajak. Ini merupakan dokumen yang sangat penting. Faktur pajak dibuat oleh Pengusaha Kena Pajak (PKP) saat menyerahkan Barang Kena Pajak (BKP)/Jasa Kena Pajak (JKP) kepada pembeli. Faktur pajak dibuat dengan mengisi sebuah formulir.
https://www.dumados.com/2024/0....6/cara-buat-faktur-p